Ayam birma adalah ayam yang berasal dari Negara Myanmar yang memiliki
tehnik yang bagus dan memiliki ukuran tubuh yang besar, ayam ini termasuk jenis
ayam aduan. Beberapa tahun belakangan ini ayam Birma atau Burma sangat populer
dikalangan para penghobi ayam aduan itu dikarenakan memiliki keunggulan yang
tidak dimiliki oleh ayam Thailand,ayam Saygon Vietnam maupun ayam bangkok
lokal. Ayam birma memiliki gerakan yang lincah (gesit) dan juga memiliki tehnik
yang bagus dalam penyerangan yang biasanya dilakukan dari depan. Walaupun ayam
ini tergolong dalam jenis aduan saya tidak menganjurkan anda untuk mengadu ayam
ini, karena alasan dosa juga menurut saya semua mahluk hidup memiliki hak untuk
di sayangi. Untuk ukuran ayam birma tidak terlalu besar
hampir mirip sama ayam kampong, jadi untuk para pemula tentunya belum paham
betul dengan ciri khas ayam birma.
bentuk tubuh ayam birma asli yantopedia |
Untuk itulah saya akan membeberkan ciri –
ciri ayam birma asli sebagai berikut :
1. Bentuk tulang
Ayam birma memiliki bentuk tulang yang realtif kecil dan lebih tipis,mempunyai jari-jari kaki yang kecil namun panjang
Ayam birma memiliki bentuk tulang yang realtif kecil dan lebih tipis,mempunyai jari-jari kaki yang kecil namun panjang
2.Postur
tubuh
Postur tubuh ayam birma sedang
dan tidak terlalu besar hampir mirip dengan ayam kampung yang memiliki berat
maksimal 3 kg.
3. Bulu
3. Bulu
Bulu yang dimiliki ayam birma
tidak seperti ayam Thailand. Umumnya ayam birma memiliki warna campuran dari
merah,wido,abu-abu selain itu ayam birma juga mempunyai tanda putih dibagian
kuping
4. Wajah
Bagian wajah ayam Birma
seperti silangan ayam bangkok dan ayam kampung dimana bentuk telinga dan jambul
kadang agak besar,mata kurang cekung,paruh lebih kecil, walau ukuran tubuhnya
sama seperti ayam kampong namun ayam birma memiliki badan kekar.
5. Bulu Tebal
5. Bulu Tebal
Pada badan ayam birma lebih
banyak bulu,ingat bulu sayap ayam birma tebal dan panjang
6.Mata ayam birma melotot mempunyai pandangan yang tajam seperti ayam liar bringas,lincah dan mematikan.
6.Mata ayam birma melotot mempunyai pandangan yang tajam seperti ayam liar bringas,lincah dan mematikan.
Ciri lain ayam birma ras asli
Selain mengenali ciri-ciri fifik ayam birma asli diatas anda juga harus tau gaya tarung dan tehnik ayam birma,perhatikan dibawah ini :
1. Ayam ini mempunyai kecerdikan dalam memukul lawan
2. Ayam birma memiliki kelincahan gerakan yang lebih cepat dari ayam Thailand
3. Ayam ini sulit dikunci oleh lawan karena memiliki keunggulan aerodinamis atau anti-lock
4. Ayam Birma sering menggoyangkan kepala dan bergerak memukul tanpa mematuk lawan
5. Ayam birma memiliki pukulan kaki yang sangat kuat biasanya menyerang bagian mata dan telinga selain itu taji ayam birma juga harus diwaspadai karena memiliki keakuratan dan mematikan.
6.Ayam birma mempunyai keahlian menghindar dari serangan lawan kadang juga dalam posisi ngolong,biasa main jaga jarak,lari memutar jika lawan dalam posisi ragu-ragu ayam ini akan cepat bergerak dan menyerang,
Kelemahan Ayam Birma ras asli
Sama
seperti jenis ayam lainnya, disamping keunggulannya yang begitu menarik
ternyata saat di pertarungan ayam ini mempunyai sedikit kelemahan. Yaitu karena
mempunyai tulang yang kecil terutama bagian badan dan punggung apabila ayam
ini terkena pukulan keras dalam waktu yang lama kemungkinan akan lari
dari arena pertarungan. Untuk itu jangan pernah mengadu mahluk hidup, seberapa
kuat dan menariknya mereka diadu tetap memiliki kelemahan. Alagkah bijaknya
jika ayam birma di pelihara, diternak dan dijual anakannya.
Itulah
artikel kali ini yang dapat saya suguhkan untuk anda dalam yantopedia. Jangan
lupa share pada yang lain agar artikel ini bisa bermanfaat. Jika ada pertanyaan
silahkan taruh pada kolom komentar yang sudah yantopedia sediakan dibawah ini.
0 Response to "Cara akurat memilih ayam Birma ras asli (ciri ayam birma asli)"
Posting Komentar